Apa itu kunci

 KUNCI


       Kunci adalah alat yang terbuat dari logam untuk membuka dan mengunci pintu dengan cara memasukkannya ke dalam lubang yang ada di pintu. Bentuk kunci bermacam-macam sesuai dengan bentuk induk kunci yang berada di pintu. Kunci pada umumnya terdiri atas dua bagian, induk dan anak kunci



JENIS JENIS KUNCI KENDARAAN


  A. Blade key / batang kunci 

   Kunci menjadi bagian penting pada kendaraan. Setiap unit sepeda motor diberikan anak kunci dengan bentuk berbeda-beda, sekalipun masih satu merek.

Apabila membeli motor baru, maka akan diberikan kunci dengan kode angka di anak kuncinya. Banyak yang belum mengetahui sebenarnya apa fungsi dari kode tersebut.

Meski terkesan sepele, keberadaan barisan angka tersebut sama pentingnya dengan kunci itu sendiri.



   Jangan dianggap sepele, karena kode kecil berupa urutan angka tersebut bakal berguna jika anak kunci hilang sehingga bisa dicarikan penggantinya juga.


B. SMART KEY / KUNCI PINTAR


Komentar